JIKA ORANG LAIN BISA MENGAPA KITA TIDAK

Senin, 19 November 2012

TIPS PERAWATAN KULIT


Warnakulitsetiap orang tidakselalusama,mungkinhalinidisebabkanbeberapafaktor yang menentukanwarnakulit. Kulitwajahadalahhal paling merepotkanbagitiapwanita. Siapa yang inginmempunyaikulitwajah yang hitam, bahkanbelang? Di antarabahan-bahanaktif yang sekarangmulaidipakaibaik di kedokteranmaupun di salon kecantikanuntukmemutihkankulitadalahdengancarapengelupasansel-selmatisepertiprodukdenganbahan-bahanaktif.

Kulit yang haluskinisudahmenjadikebutuhanbanyak orang. Karenaitu, banyakprodukperawatankulitditawarkan. Takhanyamemutihkankulitataumenjagakelembabannyasaja, tapijugauntukmenjaga agar kulittetapsemulusbayi. Menariknya, saatinibukanhanyakaumwanitasaja yang membutuhkanperawatankulit. Pria pun taksedikit yang membutuhkannya. Apalagimenjelangharipernikahan, segalaperawatan pun harusdilakukan.

Kosmetikadalahbahan yang dibuatkhususuntukmempercantik, memperbaiki, danmengubahdayatarikseseorang. Penggunankosmetiksudahmerupakansuatutradisisejakzamandahulu. Memangdenganmenggunakankosmetik, segalanyajadimungkin, tetapiapakahAndaakanterusbertahandenganpolesankosmetik?

Yang seharusnyamenjadisasarankitaadalahmerubahwarnakulitsepertipadalengantanganbagianatasmenjadiwarnakulitlengantanganpadabagianbawah yang lebihputih. Lengantanganbagianbawahkitalebihjarangterkenasinarmatahari. Bahanalamimembantumemeliharakulit.

berikutini kami uraikan
Tips Cara MerawatKulit Agar TetapPutihdanHalusdenganbeberapaBahan-bahanalami di bawahini, mungkinbisa  membantuandadalamhalmemeliharakulit. Tidakhanyamenghaluskan, tetapijugamenyehatkandanmemutihkan.

JerukNipis
Buah yang satuinilebihdikenalsebagaipenghilangbauamis, ataucampuranpenyedapmakanan. Tapisebenarnya air jeruknipisinijugabanyakmanfaatnyauntukkecantikandankesehatan. Air yang berasaldaridagingbuahinidikenalsanggupmembuatpori-porimengecildanmenghilangkankelebihanlemakpadajeniskulitberminyak. Manfaat :Untukmerapatkanpori-porikulit. Ambildagingjeruknipis, oleskanpadakulitwajah. Biasanya di sekitarhidungdanpipi yang pori-porinyaterlihatbesar. Untukmemutihkandanmenghaluskankulit. Usapkanpotonganjeruknipispadawajahdankulitbagiantubuhlainnya.


Alpukat
Kononalpukatbanyaksekalinianfaatnyaterutamauntukkecantikan. Denganilmupengetahuan, terbuktibahwaalpukatmemang kaya vitamin, mineral danminyakalami. Alpukatbanyakmengandung vitamin A, C, dan E, zatbesi, potasium, niasin, asampantoteniksertaproteinyangtidakbiasanyaterdapatdalambuah. Semuazatinibergunabagikeindahandankesehatankulit.

Manfaat :Sebagaipelembab. Ambilbagiandalamkulitalpukat, yang mengandunghumektan, danmampumenahankelembabankulit. Gosokkansecaralembutkeseputarwajahdanbiarkanselama 15 menit. Setelahitubasuhlahwajahmenggunakan air dingin. LakukanmalamharisebelumAndatidurkarenamalamhariadalahwaktu yang tepatbagikulituntukbekerja.


Wajah yang terjagakelembabannyamembuat make- up bertahan lama sesudahnya.
Penggunaan Masker danLulur.Penggunaan masker merupakansalahsatuupayauntukmempercantikdiridenganperawatanmenggunakanbeberapajenistumbuhansepertihalnyasayuran. Masker dapatmenegangkandanmelicinkankulit. Penggunaanproduktumbuhantermasukdalampembuatan masker. Kulit yang masihremajabolehmenggunakan masker darisayuransepertiketimun, tomat, bengkuang, kentang, wortel.

Masker Bengkuang
Dapatmemutihkandanmenghilangkantandahitamdanpigmentasi di kulit.
Masker KentangDapatmelembutkandanmemutihkankulit.

Masker Tomat
Dapatmenghaluskandanmelicinkankulitwajah. Lakukanluluranatausrubbingsecarateratur (1 atau 2 minggusekali) agar sel-selkulitmatipenyebabkulitkasardankusamakanterangkatdanterkelupas. Cara iniakanmempercepatpergantianlapisansel-selkulit yang lebihmuda yang dengansendirinyaakanmenjadikanpermukaankulitakantampaksegardanbercahaya. Janganlupamemakai cream sunblock setiap kali Andakeluarrumahpadapagidansianghari, agar kulitterlindungdarisinar UV. Padamalamharikenakankrempelembut raga (body lotion) yang mengandungpemutih.


UntukPerawatanWajah:
Lakukanperawatan scrubbing khususuntukwajah (banyakdijual di toko-tokoprodukkesehatandankecantikan) sekurang-kurangnya 1 atau 2 minggusekali. Kenakan masker sesuaijeniskulitdankebutuhanAnda (berminyak, berjerawat, keringatau yang mengandungpemutihdan Iain-lain.) Kenakan cream tabksuryapadapagidansianghariserta cream malam yang mengandungpemutih. Tapiperludiingat, bilawajahsedangmengalamiperawatandenganzatpemutih, sebaiknyahindariterpaanlangsungsinarmataharikarenamalahakanmembuatiritasikulit.

AtauAndajugadapatmelakukanperawatan peeling. Perawataniniharusberhati-hatikarenaakanmengelupaskankulitsecaracepatdanseringberakibatiritasiataukerusakanpadakulitbilapenggunaannyatidakberhati-hati; terlebihlagibilajeniskulitwajahAndatergolongsensitif. Satuhallagi, bilamengenakan cream pemutihsebaiknyajanganmelupakanbagianleher.
Tips Cara MerawatKulit Agar TetapPutihdanHalus 9out of 10 based on 10 ratings. 9 user reviews

Tidak ada komentar: